• Kontak
  • Alamat
  • Redaksi
Marapi Post
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Marapi Post
No Result
View All Result
Home Hukum dan Peristiwa

Dari Keterangan Saksi; Anggaran PSST Desa Bandul 2020 Tidak Mencukupi

Marapipost by Marapipost
Agustus 16, 2022
in Hukum dan Peristiwa, Meranti, Riau
426 4
1
Dari Keterangan Saksi; Anggaran PSST Desa Bandul 2020 Tidak Mencukupi

Sidang Tipikor dr Misri.

591
SHARES
2.7k
VIEWS
BagikanBagikan

PEKANBARU, Marapi Post-Sidang lanjutan Tipikor terhadap terdakwa dr Misri di Pengadilan Negeri Pekanbaru, Senin  (15/8/2022) menghadirkan, Jaksa Penuntut Umum (JPU) menghadirkan 5 saksi dari mantan dan kepala UPT Puskesmas Kabupaten Meranti.

Saksi yang dihadirkan; dr Prima Wulandari, dr Suhadi, dr Ruspa Syamda, dr Ervi Sembiring, dan dr Vellina Septi Widya. Sidang dipimpin Ketua Mejelis Hakim Effendi SH MH, Jaksa Penuntut dari Kejaksaan Negeri Kepulauan Meranti Jenti Siburian SH. Sidang dimulai pukul 15.15 Wib dan ditutup pukul 17.45 wib.

Sidang terhadap terdawka dr Misri ini, menurut penjelasan Penasehat Hukum dari Kantor Hukum Emi Afrijon SH & Patners, terdakwa dr Misri ini sudah untuk kedua kali dihadapkan di Pengadilan Negeri Pekanbaru dengan tuduhan korupsi, sebelumnya juga sudah diadili juga, tapi dalam kasus pertama itu, dr Misri tidak terbukti melakukan korupsi, nah sekarang disangkakan lagi, jelas Penasehat Hukum Emi Afrijon SH Senin (15/8/2022).

Sidang digelar secara Online, para saksi dan Jaksa Penuntut Umum Jenti Siburian SH berada di Selatpanjang, terdakwa di Rutan Sialang Bungkuk, sedangkan Mejelis Hakim dan Penasehat Hukum berada di ruang sidang Pengadilan Negeri Pekanbaru Jl Teratai Pekanbaru.

Saksi-saksi yang tampil, adalah Dr Prima Wulandari (Mantan Kepala Upt Puskesmas Tanjung Samak), dr Suhadi (mantan kepala Upt Puskesmas Teluk Belitung), dr Ruspa Syamda (Kepala Upt Puskesmas Kedabu Rapat), dr Ervi Sembiring (mantan Kepala Upt Puskesmas Bandul), dan Vellina Septi Widya kepala Upt Puskesmas Anak Setatah

Saksi dr Ervi Sembiring menerangkan, bahwa pada tahun 2020, di Desa Bandul, terjadi lonjakan kasus Covid-19, sehingga pernah dilaksakan Lockdown selama 14 hari, menerapkan Pembatasan Sosial Skala Tertentu (PSST), namun karena selama 14 hari masih terjadi penularan Covid-19, PSST diperpanjang selama 14 hari lagi.

PSST ini terjadi pada bulan Puasa sampai Lebaran Idul Fitri 2020. Anggaran untuk melaksanakan PSST tersebut tidak tersedia, sehingga harus diusulkan melalui dana Belanja Tidak Terduga (BTT), namun anggarannya tidak mencukupi, sehingga Camat Tasik Putri Puyu saat itu, minta anggarannya ditambah lagi.

Walau anggaran tidak mencukupi, namun tidak bisa lagi anggaran tidak dapat ditambah lagi, sehingga masalah ini sempat dilaporkan dr Misri, selaku kadinkes Meranti saat itu sempat melaporkan kepada Bupati Kepulauan Meranti Drs Irwan M Si, dan akhirnya Inspektorat Daerah Kabupaten Kepulauan Meranti memfasilitasi, agar masalah tersebut dapat diatasi. Tapi tetapi menjadi beban dr Misri saat itu.

Kesaksian kepala UPT Puskesmas lain, adalah terkait penerimaan dan distribusi uang jasa pemeriksaan rapid test bagi tenaga kesehatan, dikoordinir oleh dr Moses, bahwa proses penerimaan dan pendistribusian uang jasa pemeriksaan rapid test bagi tenaga kesehatan, adalah sebesar Rp32.500 per orang per pemeriksaan rapid test KPU pada tahap pertama. Total dana keseluruhan berjumlah Rp36.768.875, setelah dipotong pajak.

Untuk setiap jasa pelayanan pemeriksaan rapid, total biaya adalah Rp62.500, terdiri dari jasa pemeriksaan Rp32.500 (Jasa medis, jasa analis, jasa paramedis, dan jasa administrasi), serta jasa sarana/prasarana (APD), jasa akomodasi, jasa transportasi dan jasa pendukung lainnya dengan jumlah Rp30.000 per orang per pemeriksaan sesuai dengan SK Kadiskes Kepulauan Meranti Nomor: 440/Dinkes-Sekre  tanggal 03 Juli 2020 tentang Tim Pelaksana Rapid Test bagi Anggota KPU (Pada lampiran kedua).

Karena KPU, dan Bawaslu Kepulauan Meranti tidak menyiapkan Alat Pelindung Diri (APD) dan bahan Medis lainnya pada kegiatan rapid test antibody tersebut, makanya biaya APD diambilkan dari jasa sarana/prasarana rapid, sesuai dengan kontrak kerja sama antara KPU dan Dinas Kesehatan Kepulauan Meranti.

Menyimak dari keterangan para saksi dalam persidangan, Penasehat Hukum (PH) terdakwa, dari Kantor Hukum Emi Afrijon SH & Partners, terdiri dari; Ketua Tim Emi Afrijon SH, dengan anggota Robi Mardiko SH, Deki Wiranata  SH, dan Misdar SH.

Dari hasil penggalian selama persidangan, menurut dugaan Penasehat Hukum, dari keterangan saksi dr Ervi Sembiring, setelah diberlakukan Pembatasan Sosial Skala Tertentu (PSST) di Desa Bandul, terjadi kekurangan anggaran, sementara Dana BTT yang diusulkan semula tidak mencukupi, karena lockdown diperpanjang menjadi 2×14 hari, jelas PH.(rel/lk)

Previous Post

HUT RI ke-77, Kinali Siap Dinilai Lomba Gapura dan K-3 Tingkat Pasaman Barat

Next Post

Paskibraka Agam Dikukuhkan, Bupati Ingatkan, Jaga Kesehatan

Next Post
Paskibraka Agam Dikukuhkan, Bupati Ingatkan, Jaga Kesehatan

Paskibraka Agam Dikukuhkan, Bupati Ingatkan, Jaga Kesehatan

Comments 1

  1. Ping-balik: Dari Keterangan Saksi; Anggaran PSST Desa Bandul 2020 Tidak Mencukupi - Marapi Post - PROGRAM DAN KEUANGAN DINAS KESEHATAN KOTA PAREPARE

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terbaru

Aprindo Sumbar Rinaldi, Sekolah Keluarga Perkuat Ketahanan Keluarga

Aprindo Sumbar Rinaldi, Sekolah Keluarga Perkuat Ketahanan Keluarga

Juni 2, 2023
Jembatan Dibiayai BPBD Agam 2022 di Kampung Darek, Terbengkalai

Jembatan Dibiayai BPBD Agam 2022 di Kampung Darek, Terbengkalai

Juni 2, 2023
Pemko Bukittinggi Gelar Upacara Bendera, Peringati Hari Lahir Pancasila

Pemko Bukittinggi Gelar Upacara Bendera, Peringati Hari Lahir Pancasila

Juni 2, 2023
Ketua DPRD Agam Novi Irwan Ajak, Fahami Sila-Sila Terurai Dalam Pancasila

Ketua DPRD Agam Novi Irwan Ajak, Fahami Sila-Sila Terurai Dalam Pancasila

Juni 1, 2023
Kota Lubuk Sikaping, Ibukota Pasaman Semakin Indah, Cantik, dan Sejuk

Kota Lubuk Sikaping, Ibukota Pasaman Semakin Indah, Cantik, dan Sejuk

Juni 1, 2023
Wako Bukittinggi Perjuangkan Kesejahteraan Guru ke Gubernur

Wako Bukittinggi Perjuangkan Kesejahteraan Guru ke Gubernur

Mei 31, 2023
MTs Negeri 3 Pasbar Lepas dan Wisuda Siswa Kelas IX, Kembali ke Orang Tua

MTs Negeri 3 Pasbar Lepas dan Wisuda Siswa Kelas IX, Kembali ke Orang Tua

Mei 31, 2023
Pemko, Baznas Bukittinggi Rutin Bantu Biaya Hidup Penyelenggara Jenazah

Pemko, Baznas Bukittinggi Rutin Bantu Biaya Hidup Penyelenggara Jenazah

Mei 31, 2023
Wakil Ketua HTI Kwarda Sumbar Thamrin Buka Diklat Protokoler Daerah

Wakil Ketua HTI Kwarda Sumbar Thamrin Buka Diklat Protokoler Daerah

Mei 31, 2023
PKK Jambak Wakili Pasaman, Dinilai Tim  Sumbar, Optimis Melaju ke Nasional

PKK Jambak Wakili Pasaman, Dinilai Tim Sumbar, Optimis Melaju ke Nasional

Mei 31, 2023
  • Kota Lubuk Sikaping, Ibukota Pasaman Semakin Indah, Cantik, dan Sejuk

    Kota Lubuk Sikaping, Ibukota Pasaman Semakin Indah, Cantik, dan Sejuk

    587 shares
    Share 235 Tweet 147
  • Jembatan Dibiayai BPBD Agam 2022 di Kampung Darek, Terbengkalai

    565 shares
    Share 226 Tweet 141
  • Awas! Penipuan, Ada Pinjaman Tanpa Riba, Korbannya Sudah Ada di Padang

    1512 shares
    Share 605 Tweet 378
  • MTs Negeri 3 Pasbar Lepas dan Wisuda Siswa Kelas IX, Kembali ke Orang Tua

    559 shares
    Share 224 Tweet 140
  • Irwan Fikri Jelaskan Kemunduran Dirinya dari Wakil Bupati Agam

    639 shares
    Share 256 Tweet 160
  • Pemko Bukittinggi Gelar Upacara Bendera, Peringati Hari Lahir Pancasila

    550 shares
    Share 220 Tweet 138
  • Aprindo Sumbar Rinaldi, Sekolah Keluarga Perkuat Ketahanan Keluarga

    549 shares
    Share 220 Tweet 137
  • Satgas TMMD Bantu Petani Panen Daun Gambir di Nagari Talang Maur

    578 shares
    Share 231 Tweet 145
  • Bocor, Irigasi D.I Bt. Bawan Belum Dapat Dioperasikan, Petani Isap Jempol

    577 shares
    Share 231 Tweet 144
  • PPL Mahasiswa STAIPIQ Sumbar di MTsN 8 Agam di Panampung Ditutup

    700 shares
    Share 280 Tweet 175
  • Kontak
  • Alamat
  • Redaksi

© 2022 Marapipost.com - Cerdas, Inspiratif dan Mendidik

No Result
View All Result
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya

© 2022 Marapipost.com - Cerdas, Inspiratif dan Mendidik

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In