Pesisir SelatanSosial dan BudayaSumatera Barat

Lapisan Kedua Aspal Jalan Koto Gadang, Ranah Pesisir Kok Diperkecil?

×

Lapisan Kedua Aspal Jalan Koto Gadang, Ranah Pesisir Kok Diperkecil?

Sebarkan artikel ini
Disatu sisi, pelapisan kedua aspal jalan Koto Gadang, Nagari Sungai Tunu Utara, Kecamatan Ranah Pesisir, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat berterima kasih, tapi disisi lain warga kecewa, lapisan kedua asapal jalan diperkecil, sementara, kendaraan yang masuk berbadan lebar.

MANINJAU, Marapi Post-Jembatan sepanjang 10 m, penghubung antara Sungai Tabo Balai Belo, Nagari Koto Kaciak, Kecamatan Tanjubg Raya, Kabupaten Agam, sungguh menghawatir bagi yang melintasi. 

Informasi yang berhasil dihimpun, jembatan penghubung jalan kewenangan Pemerintahan Nagari Koto  Kaciak itu sudah semenjak lama rusak, tapi belum ada tanda-tanda akan diperbaiki. 

 Dilihat dari kondisi kini, dari waktu kewaktu sangat berbahaya bagi pemakai jalan, jelas Nur Rahman, yang warga baru di Sungai Tabo. Sebelum menimbulkan kecelakaan, diharapkan segera diperbaiki pemerintah, jelas Nur Rahman.(LUKMAN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *