• Kontak
  • Alamat
  • Redaksi
Marapi Post
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Marapi Post
No Result
View All Result
Home Pasaman Barat

Perdana, Rumah Tahfiz Nurul Falah Kajai, Wisuda 38 Santri

Marapipost by Marapipost
Juli 31, 2022
in Pasaman Barat, Pendidikan, Sumatera Barat
397 4
0
Perdana, Rumah Tahfiz Nurul Falah Kajai, Wisuda 38 Santri
551
SHARES
2.5k
VIEWS
BagikanBagikan

PASAMAN BARAT, Marapi Post-Rumah Tahfiz Nurul Falah Kajai, Nagari Kajai, Kecamatan Talamau, wisuda 38 orang santrinya. Walaupun sebelumnya Rumah Tahfiz tersebut sempat dihadang bencana gempa yang terjadi beberapa waktu lalu. 

Hal ini menjadi perhatian serius dari Bupati Pasaman Barat Hamsuardi. Ia memberikan apresiasi yang tinggi ketika menghadiri kegiatan Wisuda Tahfiz Al-Qur’an juz 1 dan jus 30 angkatan pertama  rumah Tahfiz Nurul Falah, di aula kantor wali Nagari Kajai, Minggu (31/7/2022).

Diceritakan bahwa Rumah Tahfiz Nurul Falah Kajai itu ikut diterjang gempa pada 25 Februari lalu. Pada tanggal yang sama itu akan direncanakan wisuda Tahfiz. Namun, Allah berkehendak lain. 

Suasa wisuda santri.

Atas perjuangan pengurus Rumah Tahfiz Nurul Falah itulah, Bupati Pasbar Hamsuardi memberikan apresiasi yang tinggi kepada pengurus karena mampu bangkit dari musibah yang telah terjadi, apalagi bisa memperjuangkan agama Allah dengan Hafiz Al-Qur’an.

“Hafiz  Al-Qur’an ini merupakan visi dan misi bupati dan wakil bupati serta pemerintah daerah Kabupaten Pasaman Barat. Dengan selalu membaca Alquran dan menghafal Al-qur’an bisa menjadi bekal menuju akhirat kelak,”katanya.

Ia juga memerintahkan kepada seluruh sekolah di Pasbar untuk serentak membaca Alquran di sekolah pada hari Rabu dan Sabtu pada pukul 11 WIB. Jika ada kepala sekolah yang tidak melakukan himbauan ini akan diberikan sanksi.

“Begitu tegasnya saya dalam menjalankan program mengaji ini. Program magrib mengaji dan hafiz Al-Qur’an saya tegaskan agar rumah rumah masyarakat Pasbar diberikan Rahmad oleh Allah,”katanya.

Sementara itu, penasehat rumah tahfiz alquran Nurul Falah Kajai Idenvi Susanto mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan moril dan materil sehingga wisuda bisa terlaksana. 

Apalagi rumah Tahfiz Nurul Falah Kajai bisa bangkit lagi setelah runtuh oleh gempa. Dalam kesempatan itu, Ia juga mengucapkan terimakasih kepada mahasiswa KKN yang telah ikut mensukseskan kegiatan wisuda Tahfiz tersebut. 

“Dalam kesempatan ini izinkan saya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah mendukung program rumah Tahfiz Nurul Falah, sehingga bisa sukses mewisuda 38 orang santri. Seharusnya 39 orang yang diwisuda, namun karena satu orang sedang berada di pesantren sehingga total yang diwisuda sebanyak 38 orang,”katanya.

Ia bersama generasi muda di Kajai akan terus bergerak mendukung visi dan misi bupati dan wakil Bupati serta Pemda Pasbar dalam bidang keagamaan. Terutama hafiz Al-Qur’an dan rumah Tahfiz.(Selfi)

Previous Post

Megahnya Masjid Terapung Rao, Telah Diresmikan Gubernur Sumbar

Next Post

Wabup Risnawanto Minta ASN Pasaman Barat Tingkatkan Etos Kerja

Next Post
Wabup Risnawanto Minta ASN Pasaman Barat Tingkatkan Etos Kerja

Wabup Risnawanto Minta ASN Pasaman Barat Tingkatkan Etos Kerja

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terbaru

SMAN 2 Lubuk Basung, Terapkan Pola Belajar Ramah Anak dan Digitalisasi

SMAN 2 Lubuk Basung, Terapkan Pola Belajar Ramah Anak dan Digitalisasi

Agustus 14, 2022
Program Bupati Agam, Menyekolahkan Wali Nagari dan Perangkat Belum Jalan

Program Bupati Agam, Menyekolahkan Wali Nagari dan Perangkat Belum Jalan

Agustus 13, 2022
Rutan Maninjau, dan Lapas Lubuk Basung Tabur Bunga di Makam Pahlawan Siti Manggopoh

Rutan Maninjau, dan Lapas Lubuk Basung Tabur Bunga di Makam Pahlawan Siti Manggopoh

Agustus 13, 2022
Mengisi HUT RI ke-77 Tahun 2022, Bawan Adakan Turnamen Voli

Mengisi HUT RI ke-77 Tahun 2022, Bawan Adakan Turnamen Voli

Agustus 12, 2022
59 Nagari Pasbar Peroleh Kode Wilayah Administrasi Desa dari Mendagri

59 Nagari Pasbar Peroleh Kode Wilayah Administrasi Desa dari Mendagri

Agustus 12, 2022
Membantu Rakyat, Pasaman Barat Gelar Operasi Pangan Murah

Membantu Rakyat, Pasaman Barat Gelar Operasi Pangan Murah

Agustus 10, 2022
Awas! Penipuan, Ada Pinjaman Tanpa Riba, Korbannya Sudah  Ada di Padang

Awas! Penipuan, Ada Pinjaman Tanpa Riba, Korbannya Sudah Ada di Padang

Agustus 10, 2022
Perkantoran Bupati Agam Tidak Terurus, Ada Titik Yang TidaK Berplafon

Perkantoran Bupati Agam Tidak Terurus, Ada Titik Yang TidaK Berplafon

Agustus 10, 2022
Wakili Agam, KWT Tunas Harapan Dinilai Lomba Adhikarya Sumbar

Wakili Agam, KWT Tunas Harapan Dinilai Lomba Adhikarya Sumbar

Agustus 9, 2022
Gempa Menggoyang Pesisir Selatan, Aktivitas Warga Tetap Normal

Gempa Menggoyang Pesisir Selatan, Aktivitas Warga Tetap Normal

Agustus 9, 2022
  • SMK Negeri 2 Lubuk Basung Dikejar Peminat, Datang Dari Berbagai Daerah

    SMK Negeri 2 Lubuk Basung Dikejar Peminat, Datang Dari Berbagai Daerah

    633 shares
    Share 253 Tweet 158
  • Awas! Penipuan, Ada Pinjaman Tanpa Riba, Korbannya Sudah Ada di Padang

    596 shares
    Share 238 Tweet 149
  • Perkantoran Bupati Agam Tidak Terurus, Ada Titik Yang TidaK Berplafon

    596 shares
    Share 238 Tweet 149
  • Tak Terbukti Dakwaan Kasus Pertama, dr Misri Didsidangkan lagi, Kenapa?

    660 shares
    Share 264 Tweet 165
  • PT. ATR Perlebar Jalan Provinsi di Kp. Tangah, Sesuai Titik Pembebasan

    575 shares
    Share 230 Tweet 144
  • Program Bupati Agam, Menyekolahkan Wali Nagari dan Perangkat Belum Jalan

    572 shares
    Share 229 Tweet 143
  • Wakili Agam, KWT Tunas Harapan Dinilai Lomba Adhikarya Sumbar

    566 shares
    Share 226 Tweet 142
  • Ketua DPC Partai Demokrat Agam, Aderia, Siap Terima Kaula Muda

    561 shares
    Share 224 Tweet 140
  • 59 Nagari Pasbar Peroleh Kode Wilayah Administrasi Desa dari Mendagri

    559 shares
    Share 224 Tweet 140
  • Mengisi HUT RI ke-77 Tahun 2022, Bawan Adakan Turnamen Voli

    557 shares
    Share 223 Tweet 139
  • Kontak
  • Alamat
  • Redaksi

© 2022 Marapipost.com - Cerdas, Inspiratif dan Mendidik

No Result
View All Result
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya

© 2022 Marapipost.com - Cerdas, Inspiratif dan Mendidik

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In