• Kontak
  • Alamat
  • Redaksi
Marapi Post
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Marapi Post
No Result
View All Result
Home Pasaman Barat

Pemnag Aia Gadang Gelar Pelatihan Kader Posyandu dan BKB

Marapipost by Marapipost
November 9, 2021
in Pasaman Barat, Sumatera Barat
396 4
0
Pemnag Aia Gadang Gelar Pelatihan Kader Posyandu dan BKB

Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Pasaman Barat Edy Murdani.

551
SHARES
2.5k
VIEWS
BagikanBagikan

PASAMAN BARAT, Marapi Post-Pemerintah Nagari Aia Gadang Kecamatan Pasaman Kabupaten Pasaman Barat (Pasbar) mengadakan kegiatan pelatihan bagi kader posyandu dan kader Bina Keluarga Balita (BKB) se nagari Aia Gadang. Pelatihan dilakukan mulai dari 8 sampai dengan 11 November 2021 di aula kantor Wali Nagari setempat.

Wali Nagari Aia Gadang, Jamaris mengatakan kegiatan tersebut merupakan agenda rutin tahunan dari nagari bertujuan untuk meningkatkan kapasitas kader posyandu di Nagari Aia Gadang. “Kita mulai pembukaan acara tanggal 8 November dan akan berakhir tanggal 11 November. Tujuannya dalam rangka peningkatan kapasitas kader posyandu”, ungkapnya.

Menurut Jamaris, peningkatan kapasitas kader dapat menunjang dan meningkatkan peran serta dan eksistensi kader di tengah masyarakat. “Kader merupakan orang-orang yang harus memiliki kapasitas lebih di tengah masyarakat untuk dapat berkomunikasi dengan baik, mengajak dan memberi  contoh yang baik bagi masyarakat”, katanya.

  • Suasana pelatihan.

Sementara, salah satu narasumber kegiatan, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika, Edy Murdani saat menyampaikan materi pemanfaatan internet positif untuk penyebaran konten positif, memaparkan banyaknya manfaat teknologi yang bisa diperoleh oleh kader di nagari.

Ia menjelaskan, salah satu manfaat teknologi informasi adalah mempermudah dan mempersingkat proses pertukaran informasi, meningkatakan efektifitas dan efisiensi pekerjaan dan memumbuhkan inovasi di berbagai bidang.

“Manfaat yang paling kental dari teknologi informasi yakni mampu melahirkan inovasi di berbagai bidang, seperti pemanfaatan fungsi media sosial menjadi sarana berjualan online yang bisa dijadikan sarana penghidupan,” pungkasnya.

Edy Murdani mengajak seluruh kader untuk memahami betul pemanfaatan alat komunikasi secara positif seperti gawai dan mengawasi penggunaannya terhadap anak-anak agar tidak terseret kepada hal-hal yang tidak bermanfaat atau berdampak negatif bagi pengguna teknologi tersebut.

“Ibu-ibu kader harus lebih pintar dan paham teknologi agar di rumah dapat melakukan pengawasan terhadap anak-anak yang rentan terkontaminasi konten negatif”, jelasnya.(Buyuang Roni)

Previous Post

LPMP Sumbar Gelar FPKD di Sakura, Dibuka Secara Resmi Bupati Agam

Next Post

Baznas  Salurkan Bantuan, Dukung Program Pengentasan Kemiskinan

Next Post
Baznas  Salurkan Bantuan, Dukung Program Pengentasan Kemiskinan

Baznas  Salurkan Bantuan, Dukung Program Pengentasan Kemiskinan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terbaru

Sempat Tertunda, Bupati Pasaman Lantik Wali Nagari Panti Terpilih

Sempat Tertunda, Bupati Pasaman Lantik Wali Nagari Panti Terpilih

Januari 27, 2023
Persatuan Suku Sikumbang Pahduo Nan Batigo Peringati Isramikrat

Persatuan Suku Sikumbang Pahduo Nan Batigo Peringati Isramikrat

Januari 27, 2023
SMA PPMTI Padang Berduka, Siswanya Riski Permana Meninggal Dunia

SMA PPMTI Padang Berduka, Siswanya Riski Permana Meninggal Dunia

Januari 27, 2023
Adik Kandung Sekda Agam Kecelakaan, Tak Sadarkan Diri dan Meninggaldunia

Adik Kandung Sekda Agam Kecelakaan, Tak Sadarkan Diri dan Meninggaldunia

Januari 27, 2023
Kecelakaan Lalulintas di Jalan Raya Panyalaian Gempar, 3 Meninggal

Kecelakaan Lalulintas di Jalan Raya Panyalaian Gempar, 3 Meninggal

Januari 26, 2023
AHY Menyatakan, Demokrat Resmi Dukung Anies Baswedan  Pilpres 2024

AHY Menyatakan, Demokrat Resmi Dukung Anies Baswedan Pilpres 2024

Januari 26, 2023
Korop Pelatih Pramuka Berduka, Yusril,S.Pd, Pengurus Kwarcab Agam Meninggal Dunia 

Korop Pelatih Pramuka Berduka, Yusril,S.Pd, Pengurus Kwarcab Agam Meninggal Dunia 

Januari 26, 2023
Proboden, Pengendara Masih Masuk Pertigaan Depan Mapolres Agam

Proboden, Pengendara Masih Masuk Pertigaan Depan Mapolres Agam

Januari 26, 2023
Kalak BPBD Agam Ingatkan, Pengguna Jalan Simaka Tetap Waspada

Kalak BPBD Agam Ingatkan, Pengguna Jalan Simaka Tetap Waspada

Januari 26, 2023
Rumah Rika Mida Sari di Pasar Durian Kampung Pinang, Terbakar

Rumah Rika Mida Sari di Pasar Durian Kampung Pinang, Terbakar

Januari 25, 2023
  • Adik Kandung Sekda Agam Kecelakaan, Tak Sadarkan Diri dan Meninggaldunia

    Adik Kandung Sekda Agam Kecelakaan, Tak Sadarkan Diri dan Meninggaldunia

    578 shares
    Share 231 Tweet 145
  • Awas! Penipuan, Ada Pinjaman Tanpa Riba, Korbannya Sudah Ada di Padang

    754 shares
    Share 302 Tweet 189
  • Alumni SMP Balai Selasa 745 Bakal Bernostalgia di Ambun Pagi Matur

    570 shares
    Share 228 Tweet 143
  • Kepala Markas PMI Bukittinggi Antar Langsung Donasi ke Cianjur

    570 shares
    Share 228 Tweet 143
  • Proboden, Pengendara Masih Masuk Pertigaan Depan Mapolres Agam

    565 shares
    Share 226 Tweet 141
  • Kecelakaan Lalulintas di Jalan Raya Panyalaian Gempar, 3 Meninggal

    564 shares
    Share 226 Tweet 141
  • 2 Pembina Gudep Pramuka SMAN 1 Tj. Mutiara Ikuti KMD Mandiri PKBM

    562 shares
    Share 225 Tweet 141
  • Korop Pelatih Pramuka Berduka, Yusril,S.Pd, Pengurus Kwarcab Agam Meninggal Dunia 

    561 shares
    Share 224 Tweet 140
  • Pemuda Pancasila Pekanbaru Riau Silaturahmi Dengan PAC-PP Matur

    560 shares
    Share 224 Tweet 140
  • AHY Menyatakan, Demokrat Resmi Dukung Anies Baswedan Pilpres 2024

    558 shares
    Share 223 Tweet 140
  • Kontak
  • Alamat
  • Redaksi

© 2022 Marapipost.com - Cerdas, Inspiratif dan Mendidik

No Result
View All Result
  • Daerah
    • Agam
    • Bukittinggi
    • Kota Padang
    • Kota Pariaman
    • Limapuluh Kota
    • Mentawai
    • Pasaman
    • Pasaman Barat
    • Payakumbuh
    • Pesisir Selatan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Peristiwa
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Sosial dan Budaya

© 2022 Marapipost.com - Cerdas, Inspiratif dan Mendidik

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In